Berita Kemahasiswaan

Blog Details

CAREER TRAINING

Halo Mahasiswa dan Alumni Universitas Tarumanagara!
Dalam dunia kerja yang terus berkembang, keterampilan dan pengetahuan yang relevan adalah kunci utama untuk mencapai puncak karier. Melalui program Career Training ini, kami menghadirkan pelatihan komprehensif yang dirancang untuk membekali Anda dengan wawasan strategis dan keterampilan teknis dalam membuat CV dan wawancara yang dibutuhkan di era profesional modern.
"Make Your Career Dreams Come True"

Untuk Pendaftaran dapat melalui link berikut.
https://forms.gle/MUUhpVJosExmsSKi6

Pendaftaran ditutup tanggal 24 Februari 2025, Pukul 12.00 WIB

Daftarkan dirimu sekarang juga!
Notes: This Event only for Student & Alumni of UNTAR.