Selamat atas prestasinya meraih 10 Medali dalam ajang Pancasila Cup yang diselenggarakan di GOR Ciracas, Jakarta Timur, pada 10-12 Januari 2025.
Mahasiswa/i UKM Taekwondo yang terdiri dari :
1. Ferick Catello (Fakultas Ekonomi dan Bisnis - 125230185) - Juara 2 Kyorugi Senior Putra U-58
2. Stephen (Fakultas Psikologi - 705220171) - Juara 1 Kyorugi Senior Putra U-87
3. Muhammad Rafi Ramdhani (Fakultas Hukum - 205240270) - Juara 2 Kyorugi Senior Putra U-68
4. Geoffrey Valhart Hariyono (Fakultas Teknologi Informasi - 825210040) - Juara 1 Kyorugi Senior Putra U-80
5. Muhammad Nabeel Rafiandra (Fakultas Teknologi Informasi - 825230055) - Juara 1 Kyorugi Senior Putra U-63
6. Stella Yumiko Andoko (Fakultas Teknik - 315230008) - Juara 2 Poomsae Individual Senior Putri
7. Christopher (Fakultas Teknik - 325220044) - Juara 1 Poomsae Individual Senior Putra
8. Felicia Amanda Sulistio (Fakultas Hukum - 205220282) - Juara 1 Poomsae Individual Senior Putri
9. Yuning Novitria Sari (Fakultas Ilmu Komunikasi - 915240190) - Juara 1 Poomsae Individual Senior Putri
10. Henjelita Reynadi (Fakultas Psikologi - 705230035) - Juara 1 Poomsae Individual Senior Putri