Berita Kemahasiswaan

Blog Details

PEMILIHAN DUTA UNTAR 2025

Halo Untarian! ????
Kini saatnya tunjukkan potensi terbaikmu!
Kami mencari mahasiswa-mahasiswi yang aktif serta ingin menjadi representatif untuk Universitas Tarumanagara.
Persyaratan:
1. Mahasiswa/i aktif S1 Universitas Tarumanagara
2. Minimal semester 1 dan maksimal semester 6
3. IPK min 2.75 (bagi semester 2 keatas)
4. Tinggi badan minimal bagi pria 170cm dan wanita 165cm
5. Sehat jasmani dan rohani serta bebas narkoba
6. Berpenampilan menarik dan berwawasan luas
7. Berkomitmen menjalankan kegiatan selama 1 tahun (kontrak kerja)
8. Memiliki akun instagram yang aktif (tidak private)
9. Menguasai bahasa asing merupakan nilai lebih

Kalian akan mendapat banyak benefit dan kesempatan untuk mengembangkan potensi diri, Meningkatkan kepercayaan diri, serta menambah teman baru.

Tanggal Pendaftaran ???? : 30 September - 12 Oktober 2025
Link Pendaftaran ????: https://bit.ly/PendaftaranDutaUNTAR2025

Yuk, daftarkan dirimu sekarang dan jadilah bagian dari perubahan serta buktikan bahwa kamulah calon Duta Untar terbaik untuk mewakili kampus kita tercinta! Jangan lewatkan kesempatan ini, ya! ????✨